pengertian profesi sebagai peternak

Yang sudah tertera dalam undang-undang Republik Indonesia nomor 18 tahun 2009 tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan pasal 1 yang di maksud Peternakan adalah segala urusan yang berkaitan dengan sumber daya fisik,benih,bibit dan/ atau bakalan,pakan,alat dan mesin peternakan,budidaya ternak panen,pasca panen,pengolahan,pemasaran dan pengusahaannya. sementara itu siapakah yang di maksud Peternak ? Peternak ialah perorangan warga negara indonesia atau korporasi yang melakukan usaha peternakan.

Secara definisi Peternak juga bisa di artikan sebagai seseorang yang melakukan kegiatan pemeliharaan dan pengembangbiakan hewan ternak dengan tujuan mendapatkan hasilnya.
di indonesia sendiri peternakan sudah tersebar luas diseluruh wilayah indonesia. populasi ternak pun juga sudah banyak dan bermacam-macam, seperti pada hasil survey direktorat jenderal peternakan dan kesehatan hewan tahun 2014 dan hasil survey sementara pada tahun 2015 sudah mengalami peningkatan populasi seperti yang sudah termuat dalam tabel di bawah ini antara lain:



no
jenis
Tahun
Survey
Pertumbuhan 2015 terhadap 2014 (%)


2014
Asem 2015

I.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.

II.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

III
1.
2.
3.

IV.
Populasi (000) ekor
Sapi Perah
Sapi Potong
Kerbau
Kambing
Domba
Babi
Kuda
Ayam Buras
Ayam Ras Petelur
Ayam Ras Pedaging
Itik

Produk daging(000) ton
Sapi
Kerbau
Kambing
Domba
Babi
Kuda
Ayam buras
Ayam ras petelur
Ayam ras pedaging
Itik

Produksi telur (000 ton)
Ayam buras
Ayam ras petelur
itik                   

produksi susu

502,52
14.726,88
1.335,15
18.639,53
16.091,84
7.694,13
428,05
275.116,12
146.660,42
1.443.349,12
45.268,46


497,670
35,24
65,14
43,61
302,29
2,31
297,65
97,20
1.544,38
33,18


184,64
1.244,31
273,06

800,8

525,17
15.494,29
1.381,33
18.879,60
16.509,33
8.043,79
436,10
285.021,08
151.419,00
1.497.625,66
46.875,31


523,927
31,57
65,55
40,95
319,11
2,45
314,00
95,65
1.627,11
34,84


191,76
1.289,7
282,60

805,4

4,51
5,21
3,46
1,29
2,59
4,54
1,88
3,60
3,24
3,76
3,55


5,28
-10,12
1,09
-6,10
5,57
5,84
5,49
(1,59)
5,36
5,02


3,86
3,65
3,49

0,58

































          sumber; direktorat jendral peternakan dan kesehatan hewan
  ket; Asem (angka sementara)

dari tabel tersebut memperlihatkan produksi ternak di indonesia mengalami peningkatan dalam satu tahun.
peningkatan tersebut membuktikan bahwa adanya kesadaran dalam beternak masyarakat indonesia terutama untuk memenuhi produk hewani demi kepentingan konsumsi.sehingga tak salah akan beberapa pendapat yang mengatakan peran peternak di lingkungan kehidupan sangat vital.hal ini dikarenakan para peternak merupakan produsen utama yang akan memenuhi kebutuhan pangan hewani,kebutuhan pangan hewani ini di butuhkan untuk diri kita tak lain untuk memenuhi kebutuhan protein yang di butuhkan dalam tubuh.
secara teori seseorang bisa di katakan peternak apabila dia mempunyai kegiatan atau aktivitas dalam pemeliharaan ternak. secara realitas masyarakat kecil di indonesia yang memelihara hewan ternak hanya sebagai kegiatan sampingan yang juga masih tradisional dan mengandalkan teori-teori kuno dalam proses pemeliharaannya yang didapat dari nenek moyang terdahulu sehingga sebutan peternak bagi mereka seakan kurang berlaku.karna mereka masih mempunyai pekerjaan utama.berbeda dengan seseorang yang mempunyai kegiatan utama dalam pemeliharaan ternak dalam jumlah yang cukup besar dan terfokus dalam kegiatan tersebut,yang seperti itu bisa jadi di katakan sebagai seorang peternak.karna kegiatan maupun penghasilan utam mereka diperoleh dari pada hasil pemeliharaan ternak tersebut.


















Related Posts:

3 Responses to "pengertian profesi sebagai peternak"

  1. Dalam Bahasa Inggris Sering Disebut Cock Fight Dimana permainan ini mengadu antara dua ekor ayam jantan dalam sebuah arena pertandingan adu ayam ini memiliki sebutan didalam arena yaitu Sabung Ayam, permainan ini biasanya diikuti oleh perjudian yang berlangsung tak jauh dari arena sabung Ayam Bangkok

    BalasHapus
  2. Dalam rangka memeriahkan perayaan IDUL FITRI/Hari Lebaran 1440 Hijriyah, BOLAVITA turut merayakannya dalam bentu berbagai BONUS SPECIAL yaitu Ketupat Lebaran untuk para member setia.

    Ketupat Lebaran yang dimaksud adalah dalam bentuk FREECHIP senilai Rp 25.000 untuk yang bermain di situs POKER ONLINE kami yaitu POKERVITA. .

    Syarat dan ketentuan:
    • Berlaku untuk seluruh member BOLAVITA
    • Minimal melakukan Deposit Rp 500.000,-
    • Setiap melakukan Deposit minimal Rp 500.000 akan mendapatkan BONUS 1 Ketupat
    • Nilai 1 Ketupat adalah Rp 25.000 FREECHIP di POKERVITA
    • Berlaku kelipatan Deposit, contoh: Deposit Rp 500.000 akan mendapatkan 1 Ketupat, jika Deposit Rp 1.000.000 maka akan mendapatkan 2 Ketupat dan seterusnya
    • Maksimal Bonus 4 Ketupat PERHARI
    • Bonus akan diberikan setelah melakukan TURNOVER 1x dari nilai Deposit awal
    • Setelah melewati batas TURNOVER, otomatis BONUS akan masuk ke akun POKERVITA atau dapat di claim ke Customer Service
    • Batas Claim Bonus hanya berlaku selama promo ini berlangsung
    • Dilarang terdapat kesamaan data registrasi member ataupun IP • BOLAVITA berhak mengubah ataupun membatalkan promo apabila terdapat indikasi kecurangan
    • Promo ini berlaku tanggal 4 dan 5 Juni 2019

    Lebaran 2019 1440 Hijriyah tepatnya jatuh pada tanggal 5 Juni 2019 hari Rabu. Di indonesia, dalam menyambut hari besar Agama Islam ini diadakan cuti bersama dari tanggal 3 - 7 Juni 2019. Maka oleh sebab itu untuk Anda yang ingin mendapatkan uang tambahan ataupun mengisi waktu luang, disini BOLAVITA mengadakan EVENT PROMO khusus Lebaran ini. .

    Daftar dan gabung sekarang di www.bolavita.ltd untuk dapatkan bonus Ketupat!!

    Baca juga =
    1. Daftar Sabung Ayam Cara S128 di BOLAVITA
    2. Promo Promo BOLAVITA

    Untuk info selanjutnya, bisa hubungi kami VIA:
    BBM : BOLAVITA / D8C363CA
    Whatsapp : +62812-2222-995
    Livechat 24 Jam

    BalasHapus
  3. Dalam rangka memeriahkan perayaan IDUL FITRI/Hari Lebaran 1440 Hijriyah, BOLAVITA turut merayakannya dalam bentu berbagai BONUS SPECIAL yaitu Ketupat Lebaran untuk para member setia.

    Ketupat Lebaran yang dimaksud adalah dalam bentuk FREECHIP senilai Rp 25.000 untuk yang bermain di situs POKER ONLINE kami yaitu POKERVITA. .

    Syarat dan ketentuan:
    • Berlaku untuk seluruh member BOLAVITA
    • Minimal melakukan Deposit Rp 500.000,-
    • Setiap melakukan Deposit minimal Rp 500.000 akan mendapatkan BONUS 1 Ketupat
    • Nilai 1 Ketupat adalah Rp 25.000 FREECHIP di POKERVITA
    • Berlaku kelipatan Deposit, contoh: Deposit Rp 500.000 akan mendapatkan 1 Ketupat, jika Deposit Rp 1.000.000 maka akan mendapatkan 2 Ketupat dan seterusnya
    • Maksimal Bonus 4 Ketupat PERHARI
    • Bonus akan diberikan setelah melakukan TURNOVER 1x dari nilai Deposit awal
    • Setelah melewati batas TURNOVER, otomatis BONUS akan masuk ke akun POKERVITA atau dapat di claim ke Customer Service
    • Batas Claim Bonus hanya berlaku selama promo ini berlangsung
    • Dilarang terdapat kesamaan data registrasi member ataupun IP • BOLAVITA berhak mengubah ataupun membatalkan promo apabila terdapat indikasi kecurangan
    • Promo ini berlaku tanggal 4 dan 5 Juni 2019

    Lebaran 2019 1440 Hijriyah tepatnya jatuh pada tanggal 5 Juni 2019 hari Rabu. Di indonesia, dalam menyambut hari besar Agama Islam ini diadakan cuti bersama dari tanggal 3 - 7 Juni 2019. Maka oleh sebab itu untuk Anda yang ingin mendapatkan uang tambahan ataupun mengisi waktu luang, disini BOLAVITA mengadakan EVENT PROMO khusus Lebaran ini. .

    Daftar dan gabung sekarang di www.bolavita.ltd untuk dapatkan bonus Ketupat!!

    Baca juga =
    1. Daftar Sabung Ayam Cara S128 di BOLAVITA
    2. Promo Promo BOLAVITA

    Untuk info selanjutnya, bisa hubungi kami VIA:
    BBM : BOLAVITA / D8C363CA
    Whatsapp : +62812-2222-995
    Livechat 24 Jam

    BalasHapus